Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

LAPORAN GERBANG LOGIKA

Gambar
PRAKTIKUM ELEKTRONIKA DIGITAL “GERBANG LOGIKA” NAMA                  :   NUR IKA SANDI PRATIWI NIM                      :   A1C3170 16 KELOMPOK    :   1 ( SATU ) LABORATORIUM PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JAMBI 2019 GERBANG LOGIKA I.      TUJUAN    : 1.     Dapat mengenal beberapa IC yang mengandung gerbang logika. 2.     Dapat membuat rangkaian gerbang logika dengan menggunakan IC gerbang logika. 3.     Dapat membuat tabel kebenaran untuk rangkaian gabungan gerbang logika dibuat dengan IC gerbang logika. II.       LANDASAN TEORI Pada tahun 1854 George Boole menciptakan logika simbolik yang sekarang dikenal dengan aljabar Boolean. Setiap peubah (variabel) dalam aljabar Boole hanya memiliki dua keadaan atau dua harga yaitu keadaan benar yang dinyatakan dengan 1 dan keadaan salah yang dinyatakan dengan 0. Aljabar Boole yang memiliki dua keadaan semula dimaksudkan untuk menyelesaikan